Bismillah…
Di zaman akhir ini banyak yang lupa dengan wasiat Lukmanul Hakim pada putranya: “apa yang kamu sembah setelah bapak meninggal” ,tapi di ganti: “apa yg kamu makan setelah bapak meninggal”. akibatnya banyak orang tua yang berfikir untuk menyekolahkan anak2nya hanya sekedar mengejar ijazah yang ujungnya demi pekerjaan dan penghasilan yang melimpah tanpa berfikir sedikitpun tentang aqidah dan keimanannya.
Sabda Rosululloh SAW :”Akan datang pada umatku suatu zaman dimana mereka cinta pada 5hal sampai lupa pada 5hal; 1.Cinta dunia malupakan akhrat, 2.Cinta pada kehidupan melupkan adanya mati, 3.Ber_megah2an membangun rumah melupakan bangunan rumahnya di alam kubur, 4.Suka menumpuk2 harta benda melupakan bahwa semua itu pasti akan di hizab (dihitung & diminta pertanggungan jawabnya), 5.Cinta dengan makhluk melupakan Alloh yang menciptakan makhluq”
(NASOIHUL IBAD, bab:5,maq:26,hal:36-37)
saat ini banyak yang lupa dengan wasiat Lukmanul Hakim pada putranya: “apa yang kamu sembah setelah bapak meninggal”
Iklan